Indonesia memiliki kekayaan flora dan fauna yang luar
biasa, salah satu di antaranya buah merah atau Pandanus conoideus Lam. Ternyata
banyak sekali manfaat yang terkandung untuk tubuh, khasiat sari buah merah
dapat membantu menyembuhkan penyakit kronis seperti HIV AIDS, kanker, jantung,
dan penyakit berat lainnya, serta dapat memperbaiki fungsi organ tubuh dan
meningkatkan Stamina.
Pada penderita yang mempunyai penyakit AIDS
(Acquired Immunodeficiency Syndrome) penyakit ini cukup sulit untuk menemukan
obat penyembuhnya dikarnakan belum ada satu pun obat yang mampu menyembuhkan
penyakit aids, aids merupakan penyakit yang disebabkan rusaknya sistem
kekebalan tubuh akibat adanya infeksi virus HIV. Virus HIV akan menyerang sel
darah putih sehingga orang yang terkena virus HIV ini tidak dapat melindungi
dirinya dari segala penyakit.
Penyakit ini dapat menyebabkan kematian, tetapi tuhan
berkata demikian segala sesuatunya pasti ada jalan keluarnya dari buah merah
ini lah penyakit kronis seperti hiv aids dapat di sembuhkan karna buah merah
mengandung banyak sekali khasit seperti Tokoferol dan betakaroten dalam buah
merah berfungsi sebagai antioksidan, sehingga dapat meningkatkan sistem
kekebalan tubuh. Kedua senyawa tersebut juga akan menghancurkan asam amino yang
dibutuhkan oleh virus HIV, sehingga virus tersebut akan mati.
Untuk penyakit lain seperti kanker dan tumor
penyebabnya adalah karena ketidak teraturan hormon dalam tubuh menyebabkan
tumbuhnya daging di jaringan tubuh normal , Buah merah mengandung antioksidan
yang bermanfaat untuk melawan atau memutus radikal bebas senyawa karsinogen
pada tubuh. Buah merah mengandung senyawa antikanker seperti tokoferol,
alfa-tokoferol dan betakaroten. Senyawa-senyawa tersebut akan menghambat
pertumbuhan dan membunuh sel kanker. Omega-3 dalam buah merah juga bermanfaat
untuk memperbaiki jaringan sel yang rusak akibat penyakit kanker dan dan
meningkatkan sistem kekebalan tubuh serta mencegah pembiakan sel-sel kanker.
Kandungan pada buah Merah :
Tokoferol sekitar 511 ppm
Alfatokoferol sekitar 351 ppm
Betakaroten sekitar 59,7 ppm
Protein sekitar 0,27%
Kalsium sekitar 9,730 mg
Besi sekitar 17,885mg
Fosfor sekitar 0,774%
Vitamin C sekitar 0,088 ug/g
Asam Palmitoleat sekitar 1091 mg
Asam oleat sekitar 66057 mg
Asam linoleat sekitar 5532 mg
Asam alfa linolenat sekitar 589 mg
Kandungan nutrisi per 100 gram buah
Merah :
Energi sekitar 396 kal
Protein sekitar 3.300 mg
Lemak sekitar 28.100 mg
Serat sekitar 20.900 mg
Kalsium sekitar 54.000 mg
Fosfor sekitar 30mg
Zat Besi sekitar 2,44 mg
Vitamin B1 sekitar 0,90 mg
Vitamin C sekitar 25,70 mg
Niasin sekitar 1,8 mg
Air sekitar 34,90 mg
Dari kandungan buah merah di atas kita dapat
menyimpulkan bahwa buah merah adalah buah yang benar-benar mengandung banyak
manfaat bagi kesehatan tubuh kita , karena untuk saat ini kita mengkonsumsi
makanan pun di penuhi zat kimia yang masuk pada tubuh kita dimana tubuh kita
menyerap zat hara yang ada pada makanan , dan mudah bagi tubuh terkena penyakit
yang membahayakan bagi tubuh kita, untuk dari perlu adanya pelastarian buah
merah agar manfaat buah merah pun merata bagi seluruh orang yang membutuhkan
khasit buah merah.
Di tanah asalnya papua masyarakat menjadikan buah
merah sebagai penunjang makanan pokok sehari-hari, buah merah di peras dan di
manfaatkan sebagai makanan campuran untuk sagu, talas, dan ubi kayu. Sisa
perasan (ampas) di gunakan sebagai makanan ternak.
Karena tanaman buah merah ini masih banyak di alam
bebas bukan termasuk tumbuhan langka maupun tumbuhan yang di lindungi di
indonesia. Namun tidak menutup kemungkinan di kemudian hari tanaman yang
menjadi maskot papua ini menjadi tumbuhan yang langka, ini seiring dengan makin
meluasnya deforstasi dan ekspolitasi buah merah untuk di perjual belikan
sebagai obat herbal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar